SMA Tamansiswa Kota Mojokerto akan melaksanakan Penilaian Tengah Semester (PTS) Ganjil Tahun Ajaran 2021/2022. Penilaian Tengah Semester Ganjil (PTS) Ganjil akan dilaksanakan mulai tanggal 4-14 Oktober 2021.
ASESMEN NASIONAL BERBASIS KOMPUTER (ANBK) 2021 SMA Tamansiswa Mojokerto
Putra-putri SMA Tamansiswa Kota Mojokerto Kelas XI yang dipilih acak oleh pemerintah akan melaksanakan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) 2021. Rencananya Asesmen Nasional akan dilaksnakan pada tanggal 29-30 September 2021.
Pelantikan Kepengurusan PPTS SMA Tamansiswa Kota Mojokerto Tahun Ajaran 2021/2022
Pelantikan Kepengurusan PPTS Tahun Ajaran 2021/2022 yang dihadiri oleh Kepala Sekolah SMA Tamansiswa Kota Mojokerto. Pelantikan berjalan dengan lancar dan penuh semangat. Selamat bertugas Ketua PPTS SMA Tamansiswa Kota Mojokerto periode 2021/2022.
SMA Tamansiswa Kota Mojokerto membuka pendaftaran Tahun Ajaran 2022/2023
SMA Tamansiswa Kota Mojokerto membuka pendaftaran untuk Tahun Ajaran 2022/2023. SMA Tamansiswa merupakan salah satu sekolah swasta di Kota Mojokerto dengan Program Unggulan Double Track. Untuk info pendaftaran lebih lanjut bisa diakses di link dibawah ini
Asyiknya belajar di Perguruan Tamansiswa
Kenakan Blangkon, Nadiem Makarim Bermain Jamuran Bersama Anak-Anak di Pendopo Tamansiswa Siti Baruni – 14 September 2021, 20:13 WIB PORTAL JOGJA – Menteri Pendidikan, Kebudayaan. Riset dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim hari ini Selasa 14 September 2021 melakukan silaturahmi dengan guru, kepala sekolah dan tenaga pendidikan Daerah Istimewa Yogyakarta. Usai berdialog, dalam acara yang digelar di Pendopo Taman Siswa itu Mendikbud Ristek menyempatkan bermain dolanan anak Jamuran bersama anak-anak. Meski hanya…
Vaksin SMA Tamansiswa Kota Mojokerto
Untuk mendukung kegiatan Pemerintah dalam menyalurkan vaksin kemasyarakat, Para Dewantara dan Dewantari SMA Tamansiswa Mojokerto berpartisipasi dalam kegiatan vaksin pada hari Sabtu, 11 September 2021 dan 18 September 2021 nanti. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Partai Golkar. Para siswa melakukanm proses screaning sebelum vaksin
SMATA BERSUARA, dalam rangka Pemilihan Ketua PPTS TAHUN AJARAN 2021/2022
Pemilihan Ketua PPTS SMA Tamansiswa Mojokerto dilaksanakan pada tanggal 1-2 September dan 8-9 September 2021. Para kandidat menyuarakan visi misinya dengan jelas dan tegas.
SMA Tamansiswa masuk dalam Seleksi Paskibraka Kota Mojokerto 2021/2022
Putra-putri SMA Tamansiswa masuk dalam Seleksi Paskibraka Kota Mojokerto 2021/2022. Hal ini menjadi bukti bahwa putra-putri SMA Tamansiswa memiliki potensi luarbiasa dalam kegiatan ekstrakulikuler Paskibraka.
Gladi Bersih Assesment Nasional SMA Tamansiswa Mojokerto
Assesmen Nasional merupakan cara ukur yang efektif guna meningkatkan daya kemampuan berpikir kritis. Dia menambahkan, komponen penting dalam pengganti UN ini adalah numerasi dan literasi. Pada hari Senin, 6-7 September 2021 SMA Tamansiswa mengadakan Gladi bersih Assesmen Nasional.